FOTO: Parade Rekrutan Baru Milisi Houthi yang Akan Dikirim ke Gaza

FOTO: Parade Rekrutan Baru Milisi Houthi yang Akan Dikirim ke Gaza
Jakarta, CNN Indonesia
Ribuan pejuang gerakan perlawanan Ansarullah Yaman yang direkrut untuk mendukung Palestina mengadakan parade di ibu kota Yaman, Sana’a.