Kumpulan Doa Nabi Sulaiman sebagai Amalan Setiap Hari

Kumpulan Doa Nabi Sulaiman sebagai Amalan Setiap Hari

Kumpulan Doa Nabi Sulaiman sebagai Amalan Setiap Hari

Suara.com – Nabi Sulaiman merupakan salah satu utusan Allah yang diberikan amanah untuk menyebarkan agamanya kepada para pengikutinya semasa hidupnya. Ada beberapa doa Nabi Sulaiman yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Seperti yang kita ketahui bahwa setiap utusan Allah yang hidup di muka bumi masing-masing memiliki kelebihan yang juga disebut dengan mukjizat. Atas izin Allah Nabi Sulaiman diberikan mukjizat berupa dapat memerintah dan berbicara dengan jin dan hewan.

Disamping mukjizat itu, doa Nabi Sulaiman juga patut untuk kita amalkan setiap hari. Apa saja doa Nabi Sulaiman itu? Simak penjelasannya berikut ini.

Kisah Nabi Sulaiman

Baca Juga:
Doa Tahajud Lengkap dengan Dzikir serta Manfaatnya

Di dalam kisah-kisah nabi, Nabi Sulaiman dikenal dengan sebutan raja dari segala raja. Semasa hidupnya ia dipercaya memilki bala pasukan yang begitu kuat karena terdiri dari jin dan manusia. Bahkan kisah Nabi Sulaiman dijelaskan oleh Allah SWT melalui salah satu ayat yang terdapat di dalam Al-Quran, yakni melalui surat An-Naml ayat 18-19 yang bunyinya:

Fa tabassama dahikam ming qauliha wa qala rabbi auzi’ni an asykura ni’matakallati an’amta ‘alayya wa ‘ala walidayya wa an a’mala salihan tardahu wa adkhilni birahmatika fi ‘ibadikas-salihin

Artinya: Ya Tuhanku, anugerahkanlah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada kedua orang tuaku dan agar aku mengerjakan kebajikan yang Engkau ridhai. Dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang saleh.”

Kumpulan Doa Nabi Sulaiman

Mengutip dalam berbagai sumber, terdapat beberapa doa-doa yang diamalkan oleh Nabi Sulaiman yang sangat bermanfaat bagi kehdupan manusia.

Baca Juga:
Bacaan Doa Qunut Lengkap dengan Artinya

Berikut adalah kumpulan doa-doa Nabi Sulaiman:

Scroll to Top